Nabi yang ada dalam Perjanjian Lama (sebelum Yesus) adalah nabi yang dipercaya juga oleh umat Yahudi.
Umat Kristen berbeda dengan agama Islam yang menganggap nabi Muhammad sebagai nabi terakhir. Kristen malah sebaliknya percaya bahwa Yesus bukanlah nabi terakhir. Bahkan beberapa aliran kristen sekarang ini percaya bahwa fungsi kenabian masih berlaku sampai sekarang.
Bagi umat Kristen, tugas nabi adalah bernubuat. Kata nabi sendiri memiliki akar kata yang sama dengan nubuat. Hal inilah, yang membuat saya memasukkan nama Henokh sebagai nabi, karena di Yudas 1:14, dikatakan bahwa Henokh telah bernubuat. Dan saya percaya bahwa yang namanya nubuat "yang benar" sudah pasti bertujuan untuk menyampaikan suara Allah.
Berikut adalah daftarnya.
A
- Abraham (Kejadian 20:7)
- Agabus (Kisah Rasul 21:10)
- Agur (Amsal 30:1)
- Ahia (1 Raja 11:29)
- Amos (Amos 7:14-15)
- Asaf (2 Taw 29:30)
- Azarya (2 Taw 15:8)
B
D
E
G
H
- Harun (Keluaran 7:2)
- Habel (Lukas 11:50-51)
- Hana (Lukas 2:36)
- Henokh (Yud 1:14)
- Habakuk (Habakuk 1:1)
- Hagai (Hagai 1:1)
- Hanani (2 Taw 16:7)
- Hosea (Hosea 1:1)
- Huldah (2 Raj 22:14)- Nabi Perempuan
I
L[edit]
M
- Maleakhi (Mal 1:1)
- Menahem (KPR 13:1)
- Mikha (Mik 1:1)
- Mikha bin Yimla (1 Kings 22:8)
- Musa (Bil 34:10)
N
O
S
U
Y
Z
- Zakharia bin Berekhya (Zak 1:1)
- Zakharia anak imam Yoyada (2 Taw 24:20)
- Zakharia, ayah Yohanes pembaptis (Luk 1:67)
- Zefanya (Zef 1:1)
Daftar Nabi Palsu
- Ahab (Yer 29:21)
- Antikris (1 Yoh 2:18-19)
- Elimas (dikenal juga dengan nama Bar-Jesus) (KPR 13:8)
- Hananya (Yer 28:5)
- Izebel (Wah 2:20) (Berbeda dengan Izebel yang ada di Perjanjian Lama)
- Noaja (Nehemia 6:14)
- Simon si Tukang Sihir (KPR 8:9)
- Zedekia (Yer 29:21)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar